Jelajah
IMG-LOGO

Edukasi dan Konseling Door to Door Program Cepat Tepat dalam Pemilihan Obat di Dusun Pete, Desa Kani

Create By 24 August 2018 29 Views

Penyuluhan

Kurangnya informasi dalam pemilihan obat untuk gejala dan penyakit tertentu membuat Warga Desa Kanigoro sering asal membeli obat untuk penyakitnya, yang dimana hal tersebut bisa berbahaya untuk tubuh. Maka dari permasalahan tersebut, Peserta KKN UII Angkatan 57 Jurusan Farmasi melakukan penyuluhan secara langsung ke tiap rumah warga untuk memberikan edukasi dalam pemilihan obat sesuai dengan penyakit secara Cepat dan Tepat.

Penyuluhan

Salah satu penyuluhan yang dilakukan pun di lakukan di Dusun Pete, Desa Kanigoro. Warga pun terlihat antusias dalam menerima informasi pemilihan obat karena masalah kesehatan adalah masalah utama di Desa Pete ini. 

Penempelan Stiket

Selain memberikan penyuluhan, Peseta KKN UII Jurusan Farmasi pun melakukan konseling dan penempelan stiker GemaCermat dan Dagusibu di tiap rumah warga agar warga selalu mengingat informasi yang diberikan.

IMG
IMG
IMG